Semarakkan HUT Bhayangkara ke-77, Polda Kalteng Gelar Kejuaraan Tennis Meja Kapolda Cup 2023

    Semarakkan HUT Bhayangkara ke-77, Polda Kalteng Gelar Kejuaraan Tennis Meja Kapolda Cup 2023

    PALANGKA RAYA - Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah menggelar kejuaraan Tennis Meja 'Kapolda Cup 2023', bertempat di Graha Bhayangkara, Mapolda setempat, Rabu (21/6/23) siang.

    Pembukaan kejuaraan Tennis Meja tersebut, diawali dengan pertandingan antara Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si. yang berpasangan dengan Karo SDM melawan Karorena berpasangan dengan Karo Logistik dan dihadiri sejumlah pejabat utama dan personel Polda Kalteng.

    Kapolda Kalteng melalui Kabidhumas AKBP Erlan Munaji, S.IK., M.Si. menyampaikan, lomba ini digelar dalam rangka memperingati hari ulang tahun Bhayangkara ke-77. 

    "Selain itu, lomba ini juga ditujukan untuk meningkatkan soliditas antara personel Polri khususnya personel Polda Kalteng dan Polres jajaran, " ucapnya.

    Kabidhumas juga menyebut, ada tiga kategori dalam pertandingan kali ini diantaranya, kelas single putra, dan beregu putra serta beregu wanita.

    "Untuk pelaksanaan pertandingan tennis meja ini diikuti sebanyak 137 peserta dari Satker Polda Kalteng dan Polres jajaran, serta digelar selama dua hari, mulai tanggal 21 sampai 22 Juni besok, " tutupnya. (*)

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Dipimpin Kapolri, Kapolda Kalteng Ikuti...

    Artikel Berikutnya

    Narasumber Dialog Interaktif RRI, Humas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    HUT ke-79 Korps Brimob, Polda Kalteng Aksi Sosial Bagikan Ratusan Makanan Gratis
    Diduga Kelabui Debitur, PT Oto Multiartha Finance Palangka Raya Akui Tidak Bersalah
    Ditresnarkoba Polda Kalteng mengungkap peredaran sabu di Wisma Palangka Raya
    Rawing Rambang, GAPKI Kalteng Hadiri IPOC 2024 Referensi Industri Kelapa Sawit 
    Di SDIT Al Furqan Palangka Raya, Humas Polda Kalteng Sampaikan Stop Bullying
    Klaim 30 Persen Suara, Nadalsyah dan Sopian Hadi Daftar ke KPU Kalteng
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Kapolda Kalteng Buka Taklimat Awal Audit Kinerja Itwasda Polda Kalteng Tahap II 2024
    Rawing Rambang: Pemimpin Terpilih Menentukan Iklim Investasi di Kalteng 
    Ditresnarkoba Polda Kalteng mengungkap peredaran sabu di Wisma Palangka Raya
    Polemik Mantir Adat, Pemkot: SK Walikota Palangka Raya Tahun 2022 Yang Dipakai
    Gencar Sosialisasi Bijak Bermedsos, Kini GIliran SMKN 3 Palangka Raya Dikunjungi Humas Polda Kalteng
    Dukung Felix Margose Caleg PSI Dapil 3 Kota Palangka Raya, Berani Untuk Rakyat
    Menuju Pilkada Kalteng, Koyem Mantapkan Koalisi Dengan Partai PDI Perjuangan

    Ikuti Kami